Sistem deposit di Sumafone adalah dengan memesan tiket terlebih dahulu. Sistem tiket lebih aman dan dapat dengan cepat kami validasi, sehingga anda tidak perlu berlama-lama menunggu saldo masuk. Format pemesanan tiket adalah ketik:
DEP.BANK.NOMINAL.PIN
Misal: DEP.MANDIRI.100000.1234
Kemudian kirim ke SMS Center jika anda menggunakan sms, atau YM Engine jika anda menggunakan YM. Beberapa detik kemudian anda akan menerima sms/ym balasan yang berisi no tiket. Misal: Yth. Abadi-Cell (GA00700) no tiket 345. Silahkan transfer sejumlah Rp. 100.345 ke rekening Mandiri no.141.000.708.599.6 a.n. Laksma Wiramurti Narendra.
Langkah selanjutnya adalah transfer uang sesuai dengan no tiket. Anda bisa transfer baik lewat kantor Bank, ATM, SMS Banking, ataupun Internet Banking. Segera setelah transfer masuk, tim bagian deposit online kami akan memvalidasi. Setelah di cek dan valid, saldo akan ditambahkan ke No HP anda dengan tidak mengurangi nominalnya sepeserpun. Misal dalam contoh adalah anda transfer Rp. 100.345, maka saldo anda adalah Rp. 100.345. Sebagai tambahan, jika anda ingin transfer anda divalidasi lebih cepat, atau ingin memastikan bahwa transfer telah terkirim, anda bisa ketik: INFO.Isi-pesan-anda, misal: INFO.Saya sudah transfer senilai Rp.100.345 tolong segera divalidasi thangs. Kemudian kirim ke sms center atau ym engine sumafone.
Biaya reply untuk pemesanan tiket adalah Rp. 0.
Rekening Kami:
Rekening Kami:
BCA 087.094.7143 an. Laksma Wiramurti Narendra
Bank Mandiri 141.000.708.599.6 an. Laksma Wiramurti Narendra
BNI 233.233.888.9 an. Laksma Wiramurti Narendra
BRI 0584.01.000264.309 an. CV. Daun Lima Media
BRI 0584.01.000264.309 an. CV. Daun Lima Media
Pelayanan pemesanan tiket adalah 24 jam dan hari besar/minggu tetap buka. Tiket hanya berlaku untuk satu hari. Jadi seandainya anda memesan tiket pada hari ini, anda harus transfer hari ini juga. Jika anda ingin transfer keesokan harinya, anda harus pesan tiket lagi. Pelayanan Validasi tiket adalah pukul 08.00 - 21.00 WIB. Transfer yg sampai sebelum jam 08.00 WIB akan kami proses setelah jam 08.00 WIB Transfer yang lewat jam 21.00 WIB akan kami proses pada pukul 08.00 WIB keesokan harinya.
Note:
Transfer minimal adalah Rp.50.000 mengingat nominal itu adalah jumlah terkecil transfer yang diizinkan via ATM.
0 Komentar:
Posting Komentar